Babinsa kodim Mamasa bersama anak sekolah melaksanakan pembersihan halaman sekolah

    Babinsa kodim Mamasa bersama anak sekolah melaksanakan pembersihan halaman sekolah

    Mamasa, - Babinsa Koramil 1428-02/Sumarorong bersama anak sekolah SDN 006 Tabone melaksanakan kerja bakti membersihkan lingkungan yang ada di halaman sekolah bertempat di Kelurahan Sumarorong Kecamatan Sumarorong Kabupaten Mamasa, Rabu (05/11/2025)

    Saat melaksanakan gotong royong terlihat siswa dengan penuh semangat bersama anggota Babinsa saling bahu membahu membersihkan lingkungan.

    “Melalui kegiatan ini, kita tanamkan peduli lingkungan dan sadar akan kebersihan kepada para generasi penerus bangsa dengan pendekatan dengan metode bermain dan belajar, ” ujar Serma Agus

    Membiasakan untuk hidup bersih harus diberikan sejak dini kepada anak-anak kita. Tidak hanya di rumah, di sekolah, tapi juga di lingkungan sekitar kita, " ucapnya.

    Kegiatan ini dilaksanakan bertujuan untuk memberikan edukasi kepada para siswa-siswi akan pentingnya pola hidup bersih dan sehat serta peduli terhadap lingkungan dan disiplin dengan membuang sampah pada tempatnya. Selain itu, guna mendekatkan antara TNI dengan dunia pendidikan para guru dan murid, Tutup Serma Agus

    mamasa
    M Ali Akbar

    M Ali Akbar

    Artikel Sebelumnya

    Menjelang Penutupan TMMD ke-126 Kodim 1401/Majene,...

    Artikel Berikutnya

    Kasrem 142/Tatag Hadiri Apel Kesiapan Tanggap...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Wujud Kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Babinsa Koramil 1401-03/Sendana Pimpin Gotong Royong Pembangunan Rumah Warga
    Babinsa Hadir di Garda Terdepan Kesehatan Desa, Posyandu Manggis Makmur Jaya Disambut Antusias Warga
    Babinsa Koramil 1402-02/Wonomulyo Perkuat UMKM Lokal Lewat Komsos di Desa Rumpa
    Babinsa Wonomulyo dan Warga Bersihkan Drainase di Desa Lilli
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Babinsa Tinambung Patroli Malam Hari

    Ikuti Kami